Last Update 25/06/2019banyak orang yang suka mengemil apalagi sembari nonton tv bersama keluarga atau kekasihnya.
tapi hati hati dalam memilih cemilan karena ada cemilan yang memiliki kadar kolesterol tinggi, yang dapat menyebabkan resiko serangan jantung dan juga stroke menjadi semakin tinggi.
Produk makanan ringan saat ini banyak yang mengandung nonsodium dan juga lemak jahat yang memnbahyakan tubuh anda karena itu anda harus selalu waspada
jika anda menyukai kuaci anda bisa memakan nya secara rutin karena kandungan yang ada dalam kuaci bagus untuk kolestrol dan lemak jahat
Kuaci bisa menjadi teman nonton ataupun ngopi dan ngeteh bagi anda yang suka mengemil pasti tau rasanya.
Ada beberapa manfaat kuaci yang harus kamu ketahui salah satunya dapat menurunkan kolestrol dan lemak jahat.
sejak dahulu kuaci memiliki kandungan antioksidan yang bagus dan baik untuk kesehatan anda
berikut beberpa manfaat kuaci untuk kesehatan kita
1. Menurunkan kadar kolesterol
Anda bisa mendapatkan kuaci dengan arga yang murah dan gampang, tapi bagi anda yang memiliki kadar kolestrol tinggi, anda bisa mencoba mengganti cemilan anda dengan kuaciBaca Juga : 5 Manfaat Tomat Untuk Kesehatan
karena kandungan lemak tak jenuh dan lemak tak jenuh ganda yang berada pada biji matahari atau kuaci, bagus untuk menurunkan kolestrol.
anda bisa mengkonsumsinya secara rutin dan dengan takaran yang pas
2. Mencegah serangan jantung dan juga stroke
biji bunga matahari selain bermmanfaat untuk menurunkan kolestrol ternyata dapat mencegah serangan jantung dan stroke,kandungan vitamin c yang tinggi bisa mencegah serangan jantung dan stroke dengan mengetahui manfaat kuaci yang dapat menurunkan kadar kolestrol yang notabene ternyata vitamin c yang terkandung dalam kuaci dapat mencegah penyakit stroke dan jantung
3. Menyehatkan kulit
selain manfaat diatas ternyata kuaci juga masih memiliki manfaat yang lain yaitu dapat mencerahkan kulit anda karena kandungan vitamin E yang menghasilkan antioksidan dapat mencerahkan warna kulit.Kulit anda akan selalu tampak lembab dan kenyal
4. Menyembuhkan Organ Dalam
Memakan kuaci juga ternyata dapat menyembuhkan organ dalam tubuh yang luka,Karena kuaci mengandung anti inflamasi dan vitamin E. Karena itu bagi Anda yang punya penyakit Asma bisa coba memakan biji matahari atau kuaci.
5. Mencegah Kanker
Cara untuk mencegah sel sel kanker tumbuh adalah dengan mengkonsumsi zat selenium. Dan ternyata, didalam biji kuaci juga mengandung zat selenium.Karena itulah memakan biji kuaci dapat mencegah terkena serangan kanker.
6. Menurunkan Resiko Terkena Diabetes
Kuaci yang mengandung zat polifenol sangat ampuh untuk mematikan zat oksidan karena polifenol mengandung anti oksidan yang tinggi.Baca Juga : Kopi Menyebabkan Asam Urat?
Karena itulah jika Anda memakan biji kuaci dapat menurunkan resiko terkena diabetes.
7. Mengurangi Resiko Terkena Serangan Jantung
Kuaci yang mengandung vitamin E dan anti oksidan dapat membantu organ jantung untuk memompa darah secara normal.Memakan kuaci juga bisa menyehatkan organ dalam yang termasuk kedalam jantung
8. Menyehatkan Tulang
Memakan kuaci juga ternyata dapat menyehatkan tulang, kenapa? Karena didalam biji kuaci juga mengandung kalsium, magnesium dan tembaga.Gabungan ke tiga zat tersebut akan membuat kesehatab tulang anda meningkat dan menjadi lebih kuat.
itulah manfaat dari biji bunga matahari atau kuaci sudah tidak diragukan lagi bukan sekarang anda seharusnya mengganti camilan anda dengan kuaci si kecil bermanfaat ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Komentarlah dengan kata kata yang baik dan bijaksana