Kamis

4 cara sederhana tapi AMPUH hilangkan stress



Stress
semua manusia pasti pernah mengalami yang namanya stress. stress dapat terjadi oleh tekanan yang berlebihan pada pikiran kita banyak yang mengalami stress baik karena masalah pekerjaan,sekolah atau masalah keluarga

tentu hal ini tidak baik untuk tubuh kita karena bila tubuh mengalami stress yang berlebihan dapat memunculkan beragam penyakit baik penyakit ringan berat ataupun yang dapat mengancam nyawa 
 beberapa contoh penyakit yang disebabkan oleh stress adalah : diabetes milletus, stroke, jantungan, masalah pencernaan dll

nah untuk agan yang ingin menghilangkan stress dengan mudah dan cepat ada beberapa cara yang bisa agan lakukan sekarang juga yaitu

baca juga : mencium bau kentut dapat menyehatkan tubuh
1. Keluar Dari Ruangan
nah bila agan sedang berada di sebuah ruangan cobalah untuk sesekali keluar ruangan mencari udara segar karena jika kita mengunci diri di sebuah kamar sendirian akan membuat tingkat stress kita meningkat dengan mencoba keluar ruangan oksigen yang masuk membuat pikiran lebih fresh dan sinar matahari yang memiliki vitamin D juga dapat menurunkan depresi danstress agan

2.cobalah untuk mengisi pikiran dengan hal hal positif
aktivitas mencorat coret kertas olahraga atau kerajinan tangan dapat membuat otak dan pikiran menjadi lebih rileks walaupun untuk mencoba hal ini agak sulit tapi setelah melakukannya agan akan menikmati hal tersebut jangan lah coba dengan mengurngi stress dengan junk food

3.meminum teh,coklat atau kopi
banyak orang berpikir jika stress mereka memilih meminum minuman beralkohol tapi ini salah besar karena malah akan menambah anda stress cobalah saat agan sedang stress meminum teh/kopi atau memakan coklat karena makanan ini mengandung kafein yang dapat merilekskan otak kalian menjadi lebih tenang dan nyaman  

4.curhat
yah yang terakhir adalah curhat ini sudah tidak asing bukan memang sudah terbukti bila seseorang sedang stress dan menumpuk pikiran tanopa mengeluarkannya akan membuat depresi . sedangkan orang yang curhat kepada orang yang dipercayainya mau sahabat atau kekasih dapat mengurangi tingkat stressnya

baca juga : cara menghilangkan bau kaki tak sedap
nah itulah beberapa tips untuk mengurangi stress agan  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Komentarlah dengan kata kata yang baik dan bijaksana